Analisa Budidaya Pinang

CARA MEMILIH BIBIT PINANG YANG BAGUS UNTUK BUDIDAYA

Pohon pinang merupakan tumbuhan sejenis palma. Tumbuhan ini banyak ditemui di sekitar pasalnya, pohon ini merupakan tumbuhan asli Indonesia bahkan pohon pinang menjadi salah satu komoditi ekspor terbesar. Oleh karena itu, banyak petani yang membudidayakan jenis tanaman ini. Pohon pinang juga memiliki batang yang menjulang tinggi serta lurus. Untuk kualitas pinang yang bagus tentu membutuhkan […]

CARA MEMILIH BIBIT PINANG YANG BAGUS UNTUK BUDIDAYA Read More »

PENGOLAHAN PINANG KERING UNTUK MENDAPATKAN HASIL DENGAN KUALITAS MAKSIMAL

Budidaya pinang kering di Indonesia selama beberapa tahun terakhir menjadi salah satu budidaya yang patut dicoba. Menjamurnya budidaya ini disebabkan buah atau biji pinang kering sangat bermanfaat dari berbagai aspek, diantaranya untuk kesehatan dan kecantikan. Selain itu, pengolahan pinang kering yang higienis dan memakan waktu lama menjadi faktor lainnya yang menyebabkan harganya bersaing di pasaran

PENGOLAHAN PINANG KERING UNTUK MENDAPATKAN HASIL DENGAN KUALITAS MAKSIMAL Read More »

PENYEMAIAN BIBIT PINANG AGAR LEBIH UNGGUL

Budidaya pinang bukanlah sesuatu yang baru meski di Indonesia masih cukup jarang. Padahal pada bagian buah dan biji tanaman tersebut memberikan banyak manfaat. Tak ayal kegiatan ekspor pinang sebagai bahan industri, farmasi, dan segala kebutuhan lain terus berjalan. Bagi Anda yang ingin menanam tanaman ini perlu memperhatikan beberapa hal. Terutama dalam hal penyemaian bibit pinang

PENYEMAIAN BIBIT PINANG AGAR LEBIH UNGGUL Read More »

TIPS MUDAH CARA MEMILIH BIBIT PINANG UNGGUL

Buah pinang yang berkualitas berasal dari pemilihan bibit-bibit unggul dengan pilihan terbaik. Salah satu jenis pinang unggul yang banyak ditemukan dan dibudidayakan di Indonesia yaitu Pinang Betara yang asalnya dari daerah Jambi. Untuk mendapatkan bibit pinang yang unggul, caranya juga tidak mudah, lho. Karena harus benar-benar memperhatikan induk dari pinang bebas dari hama, penyakit, wereng

TIPS MUDAH CARA MEMILIH BIBIT PINANG UNGGUL Read More »

ANALISA USAHA BUDIDAYA PINANG DALAM DUNIA BISNIS

Buah pinang merupakan salah satu buah asli Indonesia. Manfaatnya pun cukup berguna, bisa digunakan sebagai obat-obatan, bahan makanan, dan lain sebagainya. Selain itu, pinang juga menjadi salah satu komoditi ekspor yang membuatnya banyak ditanam di berbagai daerah. Jika ingin mengembangkan usaha budidaya pinang maka itu termasuk ke dalam potensi bisnis yang menjanjikan. Soalnya, cara membudidayakan

ANALISA USAHA BUDIDAYA PINANG DALAM DUNIA BISNIS Read More »

ANALISA BUDIDAYA PINANG BETARA YANG PALING EFEKTIF

Pinang Betara merupakan jenis tanaman khas Indonesia yang banyak dimanfaatkan untuk konsumsi sehari hari dengan cara dikunyah dengan sirih, bahan campuran obat-obatan dan juga kosmetik. Tidak hanya itu, pinang betara juga biasa dimanfaatkan untuk merendahkan bahkan menyembuhkan penyakit yang sering di derita oleh kebanyakan orang, seperti sakit gigi, diare, dan sebagainya. Oleh karena itu, tanaman

ANALISA BUDIDAYA PINANG BETARA YANG PALING EFEKTIF Read More »

BUDIDAYA TANAMAN MENGUNTUNGKAN, BEGINI HASIL PANEN PINANG PER HEKTAR

Tanaman pinang merupakan khas dari Indonesia yang dinilai memiliki peluang dan prospek cukup menjanjikan. Tak hanya itu, tanaman ini sangat tinggi permintaan ekspornya, bahkan India, Bangladesh, serta Pakistan ditetapkan menjadi negara tujuan ekspor. Kabar baiknya, untuk membudidayakan tanaman ini tidaklah sulit sebab dapat hidup dan beradaptasi dengan baik di berbagai iklim. Apalagi tanaman pinang memang

BUDIDAYA TANAMAN MENGUNTUNGKAN, BEGINI HASIL PANEN PINANG PER HEKTAR Read More »

BUDIDAYA PINANG DI LAHAN GAMBUT UNTUK PETANI PEMULA

Pinang merupakan tanaman lokal yang sering ditemui di wilayah Indonesia dengan harga yang cukup tinggi. Dengan banyaknya petani pinang sekarang, terutama di wilayah Sumatera, lahan penanam pinang kian terbatas. Solusinya adalah melakukan budidaya pinang di lahan gambut untuk Anda yang tinggal di wilayah dengan tanah berunsur hara minim.  Lahan Gambut untuk budidaya pinang di Kec.

BUDIDAYA PINANG DI LAHAN GAMBUT UNTUK PETANI PEMULA Read More »

PELUANG USAHA MENANAM PINANG DI INDONESIA

Pinang merupakan tanaman yang tumbuh subur di beberapa daerah di Indonesia. Selain memiliki harga jual yang tinggi, ia juga mudah ditanam di wilayah dengan iklim tropis yang panas. Dengan makin tingginya permintaan akan pinang di berbagi sektor industri, peluang usaha menanam pinang bisa menjadi salah satu usaha sampingan yang bisa Anda lakukan. Petani membelah pinang

PELUANG USAHA MENANAM PINANG DI INDONESIA Read More »

PEMANFAATAN UPIH PINANG, BUAH PINANG DAN AKAR PINANG

Mengenai manfaat Buah Pinang sudah sangat banyak orang yang tahu. Terlebih para orang tua yang sering mengunyah Buah Pinang yang dicampur dengan daun Sirih. Aktivitas ini, dipercaya dapat menyehatkan mulut, menambah nafsu makan, dan banyak lagi. Namun, untuk pemanfaatan Upih Pinang apakah kalian tahu? Wadah Makanan yang Terbuat dari Upih Pinang Hal ini jarang diketahui

PEMANFAATAN UPIH PINANG, BUAH PINANG DAN AKAR PINANG Read More »

Open chat
Hallo Boss...
Mau pesan bibit pinang unggul berkualitas?